Personil Polsek Cibungbulang Melakukan Pengawalan Pergeseran Logistik Pemilu 2024 Dari PPK Kec Cibungbulang Ke KPU Kab Bogor

    Personil Polsek Cibungbulang Melakukan Pengawalan Pergeseran Logistik Pemilu 2024 Dari PPK Kec Cibungbulang Ke KPU Kab Bogor

    BOGOR - Humas Polsek Cibungbulang - Personil Polsek Cibungbulang Polres Bogor Polres bersama anggota Koramil Cibungbulang lakukan pengamanan dan pengawalan pergeseran logistik pemilu 2024 dari Kantor Sekretariat PPK di Kecamatan Cibungbulang Menuju Gudang Logistik KPU Kabupaten Bogor. Selasa (05/03/2024). 

    Pamwal dilakukan 8 personil Polsek Cibungbulang yang didampingi pihak penyelenggara yaitu anggota PPK dan Panwas Kecamatan Cibungbulang. 

    Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos., M.M., menjelaskan kegiatan Pengamanan dan pengawalan terhadap pemberangkatan Logistik Pemilu 2024 dari gudang PPK Kec. Cibungbulang ke Gudang Logistik KPU Kab. Bogor. 

    Yang mana personil Polsek Semua nya melekat di kendaraan colt disel sampai ke tempat tujuan akhir yaitu KPU Kab. Bogor, dan alhamdulilah selama diperjalanan situasi Aman dan Lancar. Pungkas Kapolsek 

    #quickwinpresisi #polripresisi #kamihadiruntukmasyarakat #spripim #divisihumaspolri #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogo
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cibungbulang Gelar Operasi KRYD Gabungan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Hadiri Musdesus Pertanggung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hendri Kampai: Kenapa Lapor Lagi? Emangnya Kantor Pajak Kerja Apa?
    Bhabinkamtibmas Hadiri Musdesus Pertanggung Jawaban Realisasi Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa Cimayang Th 2023
    Hadir Siang Malam Kapolsek Cibungbulang, Kanit Ik Bersama Personil Gabungan Pantau Rapat Pleno PPK Kec. Cibungbulang Dan Kec. Pamijahan, Demi Terciptanya Keamanan Yang Kondusif
    Ramadhan 1445 H 2024, Polsek Cibungbulang Sambang Tokoh Masyarakat Desa Cibatok 1 Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Pengurus Dan Wisatawan Objek Wisata Pamijahan Kabupaten Bogor
    Bhabinkamtibmas Gunung Picung Lakukan Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional
    Bhabinkamtibmas Hadiri Musdesus Pertanggung Jawaban Realisasi Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa Cimayang Th 2023
    Hadir Siang Malam Kapolsek Cibungbulang, Kanit Ik Bersama Personil Gabungan Pantau Rapat Pleno PPK Kec. Cibungbulang Dan Kec. Pamijahan, Demi Terciptanya Keamanan Yang Kondusif
    Ramadhan 1445 H 2024, Polsek Cibungbulang Sambang Tokoh Masyarakat Desa Cibatok 1 Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Pengurus Dan Wisatawan Objek Wisata Pamijahan Kabupaten Bogor
    Bhabinkamtibmas Gunung Picung Lakukan Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional
    Polsek Cibungbulang Gelar Operasi KRYD Gabungan Tni Polri PolPP Amankan Kejahatan Malam Hari Di Wilayah Kabupaten Bogor
    Pastikan Situasi Kondusif Pasca Pemilu 2024, Polsek Cibungbulang Bersama TNI dan PolPP Sambang Tokoh Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Bhabinkamtibmas Hadiri Musdesus Pertanggung Jawaban Realisasi Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa Cimayang Th 2023
    Polsek Cibungbulang Bersama Koramil Kompak Jaga Kemanan Sidang Pleno Dan Kotak Suara Di PPK, Kecamatan Pamijahan Dan Cibungbulang

    Ikuti Kami